Rabu, 25 Juni 2008

PENERIMAAN SISWA BARU

Penerimaan siswa siswi baru tahun pelajaran 2008 / 2009

Dengan masuknya Tahun Pelajaran baru, kami membuka Calon Siswa Siswi Baru di SMP YPP Labuan.

Persyatan :
1. Photocopy Ijazah dan SKHUN
2. Photo ukuran 3x4 sebanyak 2 lembar
3. Mengisi Formulir pendaftaran yang ada di panitia

Sekretariat :
- Jl. Gunung Rama KM 01 Desa Kalanganyar Labuan 42264
- di Gedung SMP YPP Labuan

- Bagi siswa yang berprestasi akan di beri beasiswa
- Bagi yang pendaftaran secara kolectif akan di beri bonus secara cuma-cuma

- Pendaftaran ini tidak dipungut biaya apapun GRATISS...!


MARI KITA TINGKATKAN WAJAR DIKDAS 9 TAHUN



Minggu, 08 Juni 2008

SMP YPP LABUAN

Visi dan Misi


VISI : Insan Beriman dan Bertakwa yang

menjadi Insan yang Cerdas terampil dan

berguna bagi bangsa dan Negara


MISI : 1. Meningkatkan protesionalisme guru

dan tenaga kepndidikan
2 . Meningkatkan prestasi siswa

akademik dan non akademik
3 . Meningkatkan kreativitas pendidikan

berstandar nasional



FALIITAS :


  • KOMPUTER

  • LABOTARIUM BIOLOGI

  • PERPUSTAKAAN

  • SARANA OLAH RAGA

  • STUDIO RADIO MINI


KEGIATAN :



  • PRAMUKA

  • OSIS

  • PASKIBRA

  • QOSIDAH













Visi Misi

smpypplabuan



SMP YPP Labuan



Mari Tingkatkan Wajar dikdas 9 Tahun.......